
HASIL PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU, JADWAL PENDAFTARAN, SYARAT DAFTAR ULANG SMKN 1 PELAIHARI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
MOHON DI PERHATIKAN DAFTAR PESERTA DIDIK & JADWAL DAFTAR ULANG SISWA KELAS X SMKN 1 PELAIHARI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
Dalam rangka protokol kesehatan untuk mencegah kerumunan masa yang bisa berakibat penyebaran Covid-19 maka dengan ini mohon di perhatikan jadwal pendaftaran dan persyaratan dokumen daftar ulang
I. DAFTAR PESERTA DIDIK SISWA KELAS X SMKN 1 Pelaihari TAHUN PELAJARAN 2020/ 2021
Untuk melihat daftar siswa yang di terima di SMKN 1 Pelaihari silahkan klik link sesuai kompetensi keahlian jurusan dan jalur pendaftaran
No | Kompetensi Keahlian | Reguler | Afirmasi |
1. | Teknik Komputer dan Jaringan (TKJ) | unduh disini | unduh disini |
2. | Multimedia (MM) | ||
3. | Tata Busana (TB) | ||
4. | Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran (OTKP) | ||
5. | Akuntansi dan Keuangan Lembaga (AKL) | ||
6. | Bisnis Daring dan Pemasaran (BDP) |
II. JADWAL DAFTAR ULANG
PENDAFTAR DIHARAPKAN BERSAMA ORANGTUA/ WALI KE SMKN 1 PELAIHARI SESUAI JADWAL DI BAWAH, BERPAKAIAN SEKOLAH ASAL, WAJIB MENGGUNAKAN MASKER, MELEWATI DETEKTOR SUHU TUBUH, dan MENJAGA JARAK.
No. | Hari/Tanggal | Program Keahlian | Waktu | Tempat |
1. | Selasa, 07 Juli 2020 | AKL dan TB | 08.00 s.d 13.00 Wita |
AKL = AULA TB = Kelas X TKJ 2 |
2. | Rabu, 08 Juli 2020 | OTKP dan MM | 08.00 s.d 13.00 Wita |
OTKP = LAB, OTKP MM = Kelas X TKJ 2 |
3. | Kamis, 09 Juli 2020 | TKJ dan BDP | 08.00 s.d 13.00 Wita |
TKJ = AULA BDP = Kelas X TKJ 2 |
III. PERSYARATAN DAFTAR ULANG
SEBANYAK 1 RANGKAP :
- Print out Bukti Pendaftaran (Asli) ;
- Foto Copy Ijazah/Surat keterangan lulus (Menunjukan yang Aslinya) ;
- Foto Copy Kartu Keluarga (Menunjukan yang Aslinya) ;
- Foto Copy Akte Kelahiran calon peserta didik baru (Menunjukan yang Aslinya) ;
- Foto Copy KTP Orang Tua / Wali (Menunjukan yang Aslinya) ;
- Foto Copy Kartu PKH pusat atau daerah (KIP, Kartu Miskin) atau Surat Keterangan lain yang berlaku bagi yang memiliki (Menunjukan yang Aslinya) ;
- Foto Copy Piagam Prestasi untuk Jalur Reguler + Prestasi (Menunjukan yang Aslinya) ;
- Surat Pernyataan Tangung Jawab Mutlak/SPTJM (Pakai materai Rp. 6000) ;
- Surat Pernyataan Calon Siswa Baru (Pakai materai Rp. 6000) ; dapat di klik DISINI;
- Pas Foto Warna 3 x 4 sebanyak 1 lembar ;
- Surat Rekomendasi dari Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Kalimantan Selatan bagi peserta didik baru dari luar Provinsi Kalimantan Selatan ;
IV. WARNA MAP
NO | PROGRAM KEAHLIAN | WARNA MAP |
1. | Teknik Komputer dan Jaringan (TKJ) | BIRU |
2. | Multimedia (MM) | MERAH MUDA / PINK |
3. | Tata Busana (TB) | BATIK |
4. | Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran (OTKP | HIJAU |
5. | Akuntansi dan Keuangan Lembaga (AKL) | MERAH |
6. | Bisnis Daring dan Pemasaran (BDP) | KUNING |
MOHON DIPERHATIKAN SEKALI LAGI, KAMI AKAN MENERAPKAN PROTOKOL KESEHATAN COVID-19 SECARA KETAT BAGI PENDAFTAR ULANG YANG DATANG. APABILA TIDAK MEMENUHI STANDAR YANG KAMI TERAPKAN MAKA TIDAK AKAN KAMI IJINKAN UNTUK AKSES MASUK KE SMKN 1 PELAIHARI.
PELAIHARI, 06 JULI 2020
PANITIA PPDB
Tulisan Lainnya
Selamat Hari Jadi Kabupaten Tanah Laut Ke-55
Seluruh Civitas Akademika SMK Negeri 1 Pelaihari mengucapkan Selamat Hari Jadi Ke-55 Kabupaten Tanah Laut, 02 Desember 1965 - 02 Desember 2020 semoga Rakat Mufakat Tanah Laut Sehat.
SELAMAT HARI GURU NASIONAL TAHUN 2020
Seluruh Civitas Akademika SMK Negeri 1 Pelaihari mengucapkan Selamat Hari Guru Nasional 2020. Bangkitkan semangat merdeka belajar. Karena guru, kita tahu banyak ilmu. Karena guru, lahir
PPDB Tahun Pelajaran 2020/2021
Kegiatan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) SMK Negeri 1 Pelaihari Tahun Pelajaran 2020/2021 akan dilaksanakan dengan moda daring penuh (full online), terpusat satu pintu melalui koor
Pisah sambut Kepala SMKN 1 Pelaihari Tahun 2020
"Berpisah dengan senyuman dan kenangan indah, sambut dengan semangat dan harapan baru" Selamat bertugas di tempat yang baru buat Bapak Ir. H. Azhar Muzakkir, terimakasih banyak s
Pelantikan Pengurus OSIS SMK Negeri 1 Pelaihari masa bakti 2019/2020
Kegiatan Pelantikan Pengurus OSIS SMK Negeri 1 Pelaihari masa bakti 2019/2010 dilaksanakan hari ini Senin (21/10), Ketua OSIS terpilih, Agus Triyanto dan seluruh pengurus OSIS SMK Neger